Perubahan APBKal Kalurahan Parangtritis Tahun 2021
Administrator 09 Desember 2021 12:43:17 WIB
Kamis, 09-12-2021. Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan Parangtritis Tahun 2021 selalu bergerak sesuai dengan kebutuhan dan kesesuaian dengan keadaan pemerintahan. Beberapa pekan lalu, kesepakatan bersama dilakukan oleh Bamuskal dengan Pemerintah Kalurahan Parangtritis sebagai bentuk disahkannya Perkal Perubahan APBKal Kalurahan Parangtritis Tahun 2021. Perubahan dilakukan disegala bidang, terutama dalam tahun ini pandemi sehingga alokasi lebih banyak digunakan untuk Penanganan Covid-19.
Komentar atas Perubahan APBKal Kalurahan Parangtritis Tahun 2021
Formulir Penulisan Komentar
Tautan
Kalender
Mbangun Desa
Pengumuman
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Rapat Koordinasi Menanggapi Kunjungan Juri Lomba Kalurahan Tingkat Regional II
- (PIN) Pekan Imunisasi Nasional di Kalurahan Parangtritis
- Apel Pagi dan Koordinasi Pemerintah Kalurahan Parangtritis
- Upacara Penurunan Bendera Memperingati HUT RI Ke-79 Kalurahan Parangtritis
- Upacara Pengibaran Bendera Memperingati HUT RI Ke-79
- Kegiatan Malam Tirakatan di Kalurahan Parangtritis
- Penerimaan Peserta Kuliah Kerja Nyata Universitas Ahmad Dahlan Jogja di Kalurahan Parangtritis
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License