Berita

  • Waspada DBD, Kader Kesehatan Depok Lakukan PSN Mandiri

    27 November 2020 13:19:13 WIB
    Waspada DBD, Kader Kesehatan Depok Lakukan PSN Mandiri
    Parangtritis (27/11) - Musim penghujan telah tiba, tentunya banyak perubahan yang akan terjadi. Salah satunya yaitu semakin merebaknya nyamuk demam berdarah untuk berkembang biak. Untuk mencegah hal tersebut, kader kesehatan yang diketuai Ibu Tukilah Ibu Dukuh Dusun Depok melaksankan Pemberantasan Sarang ..selengkapnya

  • Peningkatan Kapasitas Kesehatan di Laguna Depok

    27 November 2020 13:18:18 WIB
    Peningkatan Kapasitas Kesehatan di Laguna Depok
    Parangtritis (27/11) - Dalam rangka peningkatan kapasitas kesehatan, Pemerintah Desa Parangtritis melaksanakan Senam Kebugaran Jasmani (SKJ) bagi semua perangkat desa, staf, BPD, dan PKK se Desa Parangtritis pada Jumat (27/11) pagi tadi pukul 07.00 WIB. Turut hadir juga dalam kegiatan Babinsa dan Bhabinkamtibmas ..selengkapnya

  • Rumah Warga Terpapar Covid-19 Semprotkan Desinfektan

    25 November 2020 08:47:44 WIB
    Rumah Warga Terpapar Covid-19 Semprotkan Desinfektan
    Parangtritis (25/11) - Selasa kemarin (24/11) pukul 15.00 WIB relawan covid-19 Desa Parangtritis bersiap-siap melakukan penyemprotan desinfektan di rumah terpapar covid-19 di Dusun Mancingan. Adanya kasus baru ini menambah daftar kasus terpapar di Desa Parangtritis. Tim relawan melakukan persiapan dan ..selengkapnya

  • Apel Pagi Dan Koordinasi Rutin Pemerintah Desa Parangtritis

    23 November 2020 08:49:46 WIB
    Apel Pagi Dan Koordinasi Rutin Pemerintah Desa Parangtritis
    Parangtritis (23/11) - Padi tadi Senin (23/11/2020) pukul 08.00 WIB, seluruh perangkat dan staf Desa Parangtritis berbaris rapi di Halaman Kantor Desa Parangtritis dalam rangka apel pagi setiap hari senin. Turut hadir Bhabinkamtibmas Desa Parangtritis, Bapak Tohari. Sebagai Pembina Apel adalah Bapak ..selengkapnya

  • Penyemprotan Desinfektan Rumah Terpapar Covid-19 Grogol VII

    19 November 2020 22:16:20 WIB
    Penyemprotan Desinfektan Rumah Terpapar Covid-19 Grogol VII
    Parangtritis (19/11) - Dibawah pimpinan Bapak Karjana, SH Kasi Pemerintahan Desa Parangtritis, penyemprotan dilakukan di Rumah Bapak Sar**** Grogol VII yang telah terdeteksi terpapar Covid-19 dan sekitar rumah tersebut pada Sabtu (19/11). Persiapan dilakukan di Kantor Desa Parangtritis dengan mempersiapkan ..selengkapnya

  • Kunjungan dan Pemberian dan Pemberian Makanan Tambahan (PMT) Bumil Risti dan Anak Berisiko Stunting

    19 November 2020 22:15:39 WIB
    Kunjungan dan Pemberian dan Pemberian Makanan Tambahan (PMT) Bumil Risti dan Anak Berisiko Stunting
    Parangtritis (19/11) - Dalam rangka upaya pencegahan dan penanganan stunting di Desa Parangtritis, Pemerintah Desa Parangtritis menganggarkan adanya kegiatan kunjungan dan PMT bagi ibu hamil berisiko dan anak yang berisiko stunting dalam APBDes Tahun 2020. "Seperti tahun lalu, tahun ini pun kegiatan ..selengkapnya

  • Pembaruan Pengurus FPRB Paris Tangguh Masa Bakti 2020-2023

    19 November 2020 22:14:55 WIB
    Pembaruan Pengurus FPRB Paris Tangguh Masa Bakti 2020-2023
    Parangtritis (19/11) - Bertempat di Warung Makan Bebek Madiyo Depok, FPRB Paris Tangguh Desa Parangtritis melaksanakan pertemuan guna pembaruan pengurus masa bakti Tahun 2020-2023. Hadir dalam pertemuan tersebut Bapak TOPO Lurah Desa Parangtritis, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Parangtritis. Bapak ..selengkapnya

  • Pengajian Rutin Rois Desa Parangtritis

    18 November 2020 12:33:28 WIB
    Pengajian Rutin Rois Desa Parangtritis
    Parangtritis (18/11) - Selasa, 17 November 2020, Pemerintah Desa Parangtritis melaksanakan pengajian rutin rois di Gedung Pertemuan Balai Desa Parangtritis pukul 09.00 WIB. Setelah kemarin sempat terhenti karena adanya pandemi COvid-19, alhamdulillah kini pengajian rois dapat terlaksana kembali. Pengajian ..selengkapnya